Event Report: Magang HMKM 2025
Magang HMKM 2025 adalah kegiatan yang dilaksanakan yang tujuannya adalah mempersiapkan calon penerus pengurus HMKM FK Unud. Magang HMKM 2025 menyasar mahasiswa PSSKM angkata 2024 dan 2025. Tahun ini, Magang HMKM 2025 mengusung tema “FLOW: Navigate Your Growth, Drive Your Impact“. Tema ini merefleksikan filosofi air yang terus mengalir, selalu bergerak, beradaptasi, dan memberi kehidupan. […]
Event Report: Magang HMKM 2025 Read More »
